Skip to content

Cara Mendapatkan Sitelink Di Google search

Saat pertama kali membuat blog pasti anda ingin blog anda akan muncul di bagian atas pencarian, terutama saat seseorang mengetikan keyword tertentu di google search.

Bagian utama hasil penelusuran google disebut istilah Page One, jika artikel kalian bisa muncul di bagian pertama penelusuran maka selamat, kemungkinan pengunjung mendatangi situs anda akan semakin besar.

Apa Itu Sitelink

Sitelink adalah tautan tambahan yang muncul di bawah hasil pencarian utama di halaman hasil mesin pencari seperti Google. Sitelink ini langsung mengarahkan pengguna ke halaman-halaman dalam situs web yang muncul dalam hasil pencarian. Mereka dirancang untuk membantu pengguna menemukan informasi yang mereka cari dengan lebih cepat dan mudah, serta memberikan navigasi yang lebih langsung ke bagian-bagian penting dari sebuah situs web.

Sitelink biasanya muncul untuk situs web yang dianggap memiliki otoritas dan relevansi tinggi dalam konteks pencarian yang dilakukan. Mereka dapat menampilkan tautan ke halaman utama, halaman kategori, atau halaman konten penting lainnya dalam situs web.

fungsi & manfaat sitelink

Sitelink adalah fitur yang memungkinkan pengguna untuk melihat dan mengakses konten yang lebih spesifik dalam situs web tanpa harus mengklik halaman hasil pencarian utama terlebih dahulu. Ini membuat pengalaman pencarian menjadi lebih efisien dan nyaman bagi pengguna yang mencari informasi atau layanan tertentu.


Format Sitelink

Biasanya sitelink akan menampilkan situs anda dengan format seperti berikut ini

cara mendapatkan sitelink di pencarian paling atas google
  1. di paling awal dimulai dengan url anda dibagian paling atas.
  2. kemudian dibawahnya disusul dengan url link menuju artikel atau laman yang pernah anda buat yang menurut google paling unik untuk di tampilkan. dengan mencari sesuai dengan keywords situs tersebut.

Mendapatkan sitelink (sitelinks) di hasil pencarian Google adalah hasil dari algoritma mesin pencari yang menentukan relevansi dan otoritas halaman web Anda. Sitelinks adalah tautan tambahan yang muncul di bawah hasil pencarian utama dan membawa pengguna langsung ke halaman-halaman dalam situs Anda.

Cara Mendapatkan sitelink

Meskipun Anda tidak dapat secara langsung mengontrol penambahan sitelinks untuk halaman web Anda, Anda dapat mengambil langkah-langkah untuk meningkatkan peluang Anda:

Optimalkan SEO:

Buat Struktur Situs Web yang Jelas:

Perhatikan Kualitas Konten:

Pertahankan Otoritas:

Gunakan Struktur Markup Schema:

Gunakan Google Search Console:

Meskipun Anda tidak dapat mengontrol secara langsung penambahan sitelinks, dengan melakukan praktik terbaik SEO dan memperhatikan kualitas konten dan struktur situs web Anda, Anda dapat meningkatkan peluang Anda untuk mendapatkannya.


Lalu bagaimana cara mendapatkan sitelink  di pencarian paling atas google
sebenarnya sitelink biasanya akan dibuatkan secara otomatis oleh google, namun ada beberapa hal yang dapat anda lakukan untuk mempercapat mendapatkan sitelink, berikut cara caranya :
1. bangun trafik di situs anda (kalau bisa situs anda telah menggunkan domain TLD).
2. pastikan blog anda telah terdaftar di google webmaster tools

jika kedua syarat diatas maka secara otomatis sitelink anda akan dibuatkan oleh google anda hanya harus bersabar dan terus membangun trafik dan memperbaiki situs anda.

atau anda bisa mengajukan link ke google web master tools untuk di jadikan sitelink.
berikut ini caranya

cara mendapatkan sitelink di pencarian paling atas google

masuk kedalam akun webmaster anda
1. klik pada bagian search apparances
2. sitelink
3. masukakan url situs anda yang ingin dijadikan sitelink
4. klik demote

setelah selesai tunggulah beberapa hari lalu sesekal cobalah mencar keywoard situs atau url anda, biasanya akan muncul sitelink anda.

bagaimana? mudah kan ya cara mendapatkan sitelink di pencarian paling atas google

sekian dulu untuk artikel saya kali ini, semoga bermanfaat.
happy blogging

Komentar yuk!

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.