Skip to content

Blog zombie : pengertian dan fungsi

Blog zombie : pengertian dan fungsi
pengertian blog zombie

pengertian blog zombie

Blog zombie adalah istilah yang banyak digunakan untuk sebuah blog atau situs yang pernah dibuat
baik itu menggunakan layanan seperti blogspot.com ataupun wordpress.com
tapi blog tersebut sudah lama dihapus lalu kemudian alamat atau nama blognya yang tidak digunakan bisa didaftarkan kembali.

contoh kasusnya adalah seseorang pernah membuat alamat blog www.masukakal.top lalu orang tersebut kemudian menghapus blog tersebut. nah setelah berapa bulan nama blog www.masukakal.top yang sudah dihapus alamatnya itu bisa didaftarkan kembali oleh orang lain.


lalu apa fungsi dan kelebihan blog zombie?
secara fungsi sama saja dengan blog biasa, namun blog zombie memiliki kelebihan diantaranya karena domain atau namanya pernah di gunakan maka biasanya blog tersebut sudah memiliki PageRank, Backlinks, Page Authority, dan lain sebagainya.
maka dari itu banyak blogger lebih senang mencari dan menggunakan blog zombie yang sudah berkualitas supaya bisa meraih ranking di google dengan lebih mudah.
ketimbang harus membuat ulang blog baru dari awal.

1 thought on “Blog zombie : pengertian dan fungsi”

Komentar yuk!

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.