apakah anda sudah mendaftarkan situs anda pada google adsense dan hasilnya di tolak berkali kali dengan alasan jenis penolakan yang disampaikan bermacam macam seperti artikel kurang memadai, melanggar tos google dan lain sebagainya??
adsense adalah situs pengiklan terbesar milik google, ratusan bahkan ribuan blogger setiap bulanya mendaftarkan situs mereka pada google adsense, jadi wajar saja rasanya jika adsense sangat menyeleksi dengan ketat para blogger yang ingin menjadi calon mitra publisher iklannya.
maka dari itu sembari menunggu anda memperbaiki situs agar, lamaran anda diterima adsense tidak ada salahnya jika anda mencoba beberapa alternative iklan yang sebenarnya menurut saya sudah sangat lumayan, apa bila anda serius mengelonya.
kenapa saya bisa berkata demikian, itu karena saya juga menggunakan nya.
berikut ini apa saja alternative iklan pengganti adsense penghasil uang terbaik
1. revenuehits
siapa tidak mengenal revenue hits??
situs penyedia layanan iklan ini adalah terbaik kedua setelah adsense, berdasar dari hasil survei kebeberapa situs dan hasil diskusi di grup yang saya lakukan dengan teman teman sesama blogger.
berikut ini alasan kenapa revenuehits menjadi primadona pilihan setelah adalah
1. revenuehits menyediakan banyak jenis iklan yang bisa anda sesuaikan dengan situs anda untuk lebih memaksimalkan penghasilan anda.
2. platform powerfull dengan tampilan user friendly yang mudah untuk dikelola.
3. cocok untuk segala jenis niche blog, bahkan situs download seperti game,film, ataupun musik,
4. bisa anda sesuaikan sesuai kontent yang ada pada situs anda.
5. pendaftaran mudah bahkan untuk blog baru dengan travic rendah.
jenis iklan beragam
jenis iklan yang ditawarkan revenuehits juga sangat beragam,seperti popup, footer banner, dan lain lain, bahkan revenue menyediakan iklan yang suport untuk mobile seperti smartphone dan tablet.
jika anda tertarik unttuk mendaftarkan situs/blog anda pada revenuehits silahkan anda klik digambar di bawah ini atau klik revenuehits
2. propellerads
alternative kedua yang bisa anda coba untuk menjadi alternative adalah propellerads
propellerads memiliki kelebihan yang tidak bisa dipungkiri yaitu jumlah payout rate (pembayaran) CPM dari iklan ini juga masuk ke salah satu yang tertinggi dibandingkan dengan beberapa penyedia iklan lainnya.
dengan catatan viewers atau pengunjung situs yang melihat iklan berasal dari ip premium seperti us dan lain lain.
sama dengan revenuehits jenis iklan yang di tawarkan oleh propeller juga sangat beragam, dan sangat cocok untuk situs download.
jika anda tertarik untuk mendaftarkan situs anda pada propellerads silahkan kunjungi propellerads
3. popcash
terakhir popcash hampir sama dengan dua sodaranya diatas hanya saja fitus iklan yang ditawarkan cuma ada satu jenis yaitu popunder.
tapi secara keseluruhan tidak ada masalah sama sekali menggunakan iklan ini dan kelebihan lainnya yaitu pendaftaran iklan ini sangat mudah.
Revenue itu bukan pengganti,, aduh admin blognya bagus bangetz,, lam kenal saya kunjungan malam nieh
thanks ya sudah berkunjung 😀
ini masih belajaran kok
makasih infonya gan, lumayan nambah ilmu
semoga kaka nambah rezekinya jga
jasa lukis dinding
sama sama gan, semoga sukses juga usaha nya
Kak,cara copot iklan poptm sama propeller gimana kak..tolong.
cara nyopotnya ya sama kayak masang:
masuk tataletak – edit html/javascript – hapus